QUIZ 2 PWEB ALDO
Assalamualaikum Wr. Wb.
Nama: Lalu Aldo Wadagraprana
NRP: 5025221101
Kelas: Pemrograman Web A
Dalam Postingan kali ini saya telah mengerjakan Quiz 2 Pemrograman Web.
Soal:
- Tuliskan spesifikasi kebutuhan perangkat lunak dan struktur menu yang cocok untuk aplikasi yang akan dibuat
- Buatlah desain database dan struktur tabel yang akan menampung data yang dikelola
- Desain front end dan page yang akan dibuat untuk aplikasi
- Sebutkan daftar action untuk backend yang akan dibutuhkan. Jelaskan digunakan apa saja
- Implementasikan dan buat dokumentasinya. Presentasikan jawabanmu ke dalam bentuk video dan embedded ke blog jawaban
1)
Platform:
·
Dapat
diakses melalui web.
2)
Otentikasi
Pengguna:
·
Sistem
pendaftaran dan login.
·
Opsi
login dengan akun.
·
Fitur
reset kata sandi.
3)
Profil
Pengguna:
·
Pengaturan
profil pengguna.
·
Riwayat
belajar dan kemajuan (laporan).
4)
Materi
Pembelajaran:
·
Modul
pembelajaran berdasarkan tingkat kelas atau mata pelajaran.
·
Materi
pembelajaran dalam berbagai format (teks, gambar, video).
5)
Interaktif
dan Latihan:
·
Soal
latihan dan ujian.
·
Kunci
jawaban dan penilaian otomatis.
·
Statistik
hasil ujian.
6)
Diskusi
dan Forum (komunikasi):
·
Ruang
Diskusi untuk setiap materi Pelajaran (guru dan siswa).
·
Fasilitas
Forum untuk bertanya dan berbagi jawaban (antar siswa).
·
Ruang
evaluasi dengan sistem pesan internal (guru dan orang tua)
7)
Notifikasi:
·
Pemberitahuan
untuk tugas, ujian, atau pembaruan materi.
8)
Monitoring
dan Pelaporan:
·
Kemampuan
untuk memonitor kemajuan belajar pengguna.
·
Laporan
hasil ujian dan latihan.
9)
Pengelolaan
Kelas (materi Pembelajaran):
·
Fitur
pengelolaan kelas dan guru serta materi pembelajaran.
10)Pembaruan dan Pemeliharaan:
·
Sistem
pembaruan otomatis.
·
Dukungan
teknis dan pemeliharaan rutin.
11)Keamanan dan Akses:
·
Sistem
keamanan yang kuat untuk melindungi data siswa, guru, dan orang tua.
·
Pengelolaan
akses berbasis peran sperti admin, gutu, dan orang tua hanya dapa mengakses
informasi sesuai peran mereka.
12)Responsif dan Mudah Digunakan:
·
User
Interface yang responsive dan ramah pengguna.
·
Navigasi
yang mudah untuk menjelajahi fitur-fitur perangkat lunak.
Struktur Menu Perangkat Lunak untuk lembaga bimbingan belajar ACC,
Aktual Cendekia Course:
1)
Menu
Register & Login:
·
Opsi
Register.
·
Opsi
Login.
2)
Beranda:
·
Pemilihan
kelas atau mata pelajaran.
·
Pemberitahuan
dan pengumuman.
·
Statistik
tentang jumlah siswa, jadwal bimbingan, dan kinerja guru.
3)
Materi
Pembelajaran:
·
Sub-menu
berdasarkan kelas atau mata pelajaran.
·
Modul
pembelajaran dengan struktur terurut.
4)
Latihan:
·
Sub-menu
untuk soal latihan.
·
Ujian
dan evaluasi.
5)
Forum
diskusi dan fitur chat:
·
Ruang
diskusi berdasarkan mata pelajaran.
·
Forum
umum untuk diskusi dan pertanyaan.
·
Fitur
chat untuk bertanya langsung secara private.
6)
Profil
Pengguna:
·
Pengaturan
profil dan biodata.
·
Riwayat
belajar, perkembangan siswa, absensi, dan keberhasilan.
7)
Notifikasi:
·
Pemberitahuan
tugas, ujian, atau pembaruan.
8)
Pemantauan
dan Pelaporan:
·
Laporan
kemajuan belajar.
·
Statistik
hasil ujian.
9)
Pengaturan:
·
Pengaturan
aplikasi.
·
Preferensi
pengguna.
10)Bantuan dan Dukungan:
·
FAQ.
·
Hubungi
dukungan teknis.
1)
Keluar:
·
Opsi
logout.
- Chat & Forum
1.
Authentication Actions:
1)
Login:
·
Digunakan
untuk mengotentikasi pengguna (guru, siswa, atau orang tua) ke dalam sistem.
2)
Logout:
·
Memproses
permintaan logout dan mengakhiri sesi pengguna.
2. Student
Management Actions:
3)
Create
Student:
·
Untuk
mendaftarkan siswa baru ke dalam sistem.
4)
Update
Student Information:
·
Memungkinkan
perubahan atau pembaruan informasi siswa.
5)
Get
Student Information:
·
Mengambil
informasi siswa berdasarkan ID atau data pengenal lainnya.
3. Tutor
Management Actions:
6)
Create
Tutor:
·
Membuat
profil guru untuk ditambahkan ke dalam sistem.
7)
Update
Tutor Information:
·
Mengizinkan
pembaruan informasi guru.
8)
Get
Tutor Information:
·
Mengambil
informasi guru berdasarkan ID atau data pengenal lainnya.
4. Branch
Management Actions:
9)
Create
Branch:
·
Menambahkan
cabang baru ke dalam sistem.
10)Update Branch Information:
·
Mengizinkan
perubahan informasi cabang.
11)Get Branch Information:
·
Mengambil
informasi cabang berdasarkan ID atau data pengenal lainnya.
5. Schedule
Management Actions:
12)Create Schedule:
·
Menjadwalkan
bimbingan untuk guru dan siswa.
13)Update Schedule:
·
Mengizinkan
perubahan pada jadwal bimbingan.
14)Cancel Schedule:
·
Membatalkan
jadwal bimbingan yang sudah ada.
15)Get Schedule Information:
·
Mengambil
informasi jadwal berdasarkan ID atau kriteria lainnya.
6. Learning
Material Actions:
16)Upload Learning Material:
·
Mengunggah
modul, video, atau latihan soal ke dalam sistem.
17)Update Learning Material:
·
Memungkinkan
perubahan pada materi pembelajaran.
18)Get Learning Material:
·
Mengambil
informasi materi pembelajaran berdasarkan ID atau kriteria lainnya.
7.
Communication Actions:
19)Send Message:
·
Mengirim
pesan antara guru, siswa, atau orang tua.
20)Get Messages:
·
Mengambil
riwayat pesan berdasarkan kriteria tertentu.
21)Send Notification:
·
Mengirim
pemberitahuan otomatis tentang jadwal bimbingan atau informasi penting lainnya.
8.
Dashboard and Reporting Actions:
22)Generate Dashboard Statistics:
·
Menghasilkan
statistik untuk dashboard pengelola.
23)Generate Reports:
·
Membuat
laporan tentang perkembangan siswa, kehadiran, atau pencapaian dalam materi
tertentu.
9. Security
and Access Control Actions:
24)User Authorization:
·
Memastikan
bahwa pengguna memiliki izin akses yang sesuai dengan peran mereka (admin,
guru, siswa, orang tua).
25)Data Encryption:
·
Mengenkripsi
data sensitif untuk meningkatkan keamanan.
10.
Miscellaneous Actions:
26)Error Handling:
·
Menangani
kesalahan dan memberikan tanggapan yang sesuai.
27)System Logging:
·
Mencatat
aktivitas penting dan log sistem untuk pemeliharaan dan pemecahan masalah.
Comments
Post a Comment